Kodim 1620 Loteng Siap Amankan Pemilu

Kodim 1620 Loteng Siap Amankan Pemilu Apa kabar Sobat Pembaca Berita Berceceran, Berita yang anda baca kali ini dengan judul Kodim 1620 Loteng Siap Amankan Pemilu, berita brceceran telah menyiapkan artikel ini dengan sebaik-baiknya untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. semoga isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, OK selamat membaca.

Judul : Kodim 1620 Loteng Siap Amankan Pemilu
link : Kodim 1620 Loteng Siap Amankan Pemilu

Baca juga


    Kodim 1620 Loteng Siap Amankan Pemilu


    Lombok Tengah, Sasambonews.com -- Kodim 1620 Lombok Tengah siap amankan proses jalannya pesta demokrasi Pemilihan Umum (Pemilu) serentak 17 April 2019 mendatang. Menurut Dandim 1620/Loteng Letkol Czi Prastiwanto, SE, M.I.Pol, pihaknya akan menerjunkan 274 personil dari Kodim 1620, 30 personil dari Yonif 742 bersenjata lengkap dan dari Yonzipur 4 dengan 100 personil yang saat ini difokuskan untuk pengamanan pemilu sehingga proses rehab rekon gempa di Lombok Tengah untuk sementara waktu dihentikan dan akan dilanjutkan usai pemilu. "Total personil kita untuk pengamanan Pemilu serentak di Wilayah Lombok Tengah tahun ini sebanyak 404 personil" Ungkapnya di Ruang kerjanya Senin, 15/04/2019.

    Sementara itu pihaknya tidak menempatkan personil disetiap TPS, mengingat saat ini personil Kodim 1620/Loteng masih terbatas. "Personil kita terbatas sehingga kita tempatkan di TPS yang agak rawan" Jelasnya.
    Selain itu hingga saat ini potensi adanya konflik pemilu di Wilayah Lombok Tengah masih terpantau aman. Bahkan pihaknya bersama Kapolres Lombok Tengah akan berkeliling meninjau secara langsung proses pemilu dibeberapa wilayah terutama di daerah terpencil, guna memastikan proses jalannya pesta demokrasi berjalan dengan aman dan lancar. "Nanti saya dan Pak Kapolres akan berkeliling naik motor untuk menjangkau daerah terpencil pada hari H pemilu" Sampainya.
    Tak hanya itu pengamanan dari Kodim 1620/Loteng dimulai sejak H-5 hingga H+5 Pemilu. Pihaknya menghimbau masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan maupun ketertiban sebelum, saat maupun sesudah pemilu agar potensi konflik pemilu bisa minimalisir. (An)


    Temen dan Sobat baru saja selesai membaca :

    Kodim 1620 Loteng Siap Amankan Pemilu

    itulah tadi berita Kodim 1620 Loteng Siap Amankan Pemilu , kami berharap sobat sudah membaca dengan baik. namun , jika sobat kurang jelas silakan di baca ulang.

    anda baru saja membaca Kodim 1620 Loteng Siap Amankan Pemilu ini linknya kalau mau di save http://beritaberceceran.blogspot.com/2019/04/kodim-1620-loteng-siap-amankan-pemilu.html

    Related Posts :