Listrik Sering Mati Menjelang Magrib Di Perawang, Ini Jawaban Pimpinan PLN Rayon Tualang

Listrik Sering Mati Menjelang Magrib Di Perawang, Ini Jawaban Pimpinan PLN Rayon Tualang Apa kabar Sobat Pembaca Berita Berceceran, Berita yang anda baca kali ini dengan judul Listrik Sering Mati Menjelang Magrib Di Perawang, Ini Jawaban Pimpinan PLN Rayon Tualang, berita brceceran telah menyiapkan artikel ini dengan sebaik-baiknya untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. semoga isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, OK selamat membaca.

Judul : Listrik Sering Mati Menjelang Magrib Di Perawang, Ini Jawaban Pimpinan PLN Rayon Tualang
link : Listrik Sering Mati Menjelang Magrib Di Perawang, Ini Jawaban Pimpinan PLN Rayon Tualang

Baca juga


    Listrik Sering Mati Menjelang Magrib Di Perawang, Ini Jawaban Pimpinan PLN Rayon Tualang

    PERAWANGPOS -- Seringnya listrik padam di Perawang akhir-akhir ini jelas menjadi keluhan bagi warga. Apalagi listrik sering mati disaat magrib, dimana disaat itulah aktifitas warga sedang banyak-banyak nya menggunakan listrik, termasuk umat muslim yang menunaikan ibadah sholat magrib.

    Menanggapi keluhan warga, pimpinan PLN Rayon Tualang beserta UPIK Tualang, tokoh masyarakat dan pengurus mesjid se Tualang, telah mengadakan pertemuan (13/04) untuk menanyakan dan membahas hal tersebut.

    Dalam pertemuan tersebut, pihak PLN memberikan informasi bahwa untuk mengupayakan peningkatan kehandalan pasokan listrik di wilayah kerja PLN Rayon Perawang dengan penambahan suply daya dari PT. Indah Kiat yang semulanya 3 mega menjadi 6 mega, PLN perlu mempersiapkan Pergantian beberapa alat yang ada pada GARDU LISTRIK yg berada di jalan pandan, bunut.

    Untuk menunjang hal tersebut, PLN Rayon Perawang harus melakukan pengalihan beban yang ada didaerah Bunut dan Kec Sei Mandau~ yang selama ini di supply oleh IKPP~ ke jaringan yang disuply dari GI Teluk lembu Pekanbaru.

    Pengalihan beban ini dilakukan selama proses perbaikan dan penggantian  material yg berada di Gardu IKPP tersebut.

    Selama peralihan ini, agar tidak terjadi kelebihan beban (Overload), PLN Rayon Perawang menghimbau kepada masyaraka Tualang dan Sei Mandau agar tidak menggunakan listrik yg berlebihan disaat memasuki waktu beban puncak, disaat magrib. (Pp)

    Pertemuan antara pimpinan PLN Rayon Perawang, tokoh masyarakat dan pengurus mesjid se Tualang


    Temen dan Sobat baru saja selesai membaca :

    Listrik Sering Mati Menjelang Magrib Di Perawang, Ini Jawaban Pimpinan PLN Rayon Tualang

    itulah tadi berita Listrik Sering Mati Menjelang Magrib Di Perawang, Ini Jawaban Pimpinan PLN Rayon Tualang , kami berharap sobat sudah membaca dengan baik. namun , jika sobat kurang jelas silakan di baca ulang.

    anda baru saja membaca Listrik Sering Mati Menjelang Magrib Di Perawang, Ini Jawaban Pimpinan PLN Rayon Tualang ini linknya kalau mau di save http://beritaberceceran.blogspot.com/2017/04/listrik-sering-mati-menjelang-magrib-di.html

    Related Posts :