Judul : Fahri Hamzah Tegaskan Polisi Tak Boleh Sembarangan Panggil Anggota DPR!
link : Fahri Hamzah Tegaskan Polisi Tak Boleh Sembarangan Panggil Anggota DPR!
Fahri Hamzah Tegaskan Polisi Tak Boleh Sembarangan Panggil Anggota DPR!
Jakarta, Lensaberita.Net - Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah menilai pemanggilan Bareskrim Polri terhadap Eko Hendro Purnomo alias Eko Patrio sebagai anggota dewan merupakan tindakan yang dapat menurunkan kewibawaan lembaga legistlatif."Polisi tidak boleh sembarangan panggil anggota DPR. Supaya pengawasan itu tetap berwibawa," tegas Fahri Hamzah di gedung DPR RI, Jakarta, Jumat (16/12).
Fahri melanjutkan, seharusnya kepolisian memberikan klarifikasi dulu kepada Eko Patrio yang diduga menyatakan penangkapan teroris sebuah pengalihan isu persidangan Ahok.
"Kalau mau dia (polri) memberikan klarifikasi. Kalau anggota DPR mengatakan sesuatu, bukan panggil anggota DPR. Jangan sembarangan," ungkapnya. [src/ts]
Temen dan Sobat baru saja selesai membaca :
Fahri Hamzah Tegaskan Polisi Tak Boleh Sembarangan Panggil Anggota DPR!
itulah tadi berita Fahri Hamzah Tegaskan Polisi Tak Boleh Sembarangan Panggil Anggota DPR! , kami berharap sobat sudah membaca dengan baik. namun , jika sobat kurang jelas silakan di baca ulang.
anda baru saja membaca Fahri Hamzah Tegaskan Polisi Tak Boleh Sembarangan Panggil Anggota DPR! ini linknya kalau mau di save http://beritaberceceran.blogspot.com/2016/12/fahri-hamzah-tegaskan-polisi-tak-boleh.html